KPU Sahkan Rekapitulasi Suara Luar Negeri, PKS Masuk Tiga Besar


Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengesahkan hasil rekapitulasi suara pemilu luar negeri pada rapat pleno rekapitulasi suara nasional di Kantor KPU Pusat Jakarta, Selasa (6/5/2014).

Dari hasil Pemilu luar negeri PKS menduduki peringkat tiga besar perolehan suara setelah PDIP dan Golkar dengan jumlah suara 61.743 (14,65 persen).

Pengesahan suara luar negeri ini bersamaan dengan pengesahan rekapitulasi suara Dapil DKI II karena hasil pemilu luar negeri masuk Dapil DKI II yang meliputi Jakarta Selatan, Jakarta Pusat, dan luar negeri. Seluruh warga negara Indonesia di luar negeri hanya memilih satu lembaga perwakilan, yaitu DPR RI.

Berikut hasil rekapitulasi suara pemilu luar negeri dikutip dari kompas.com dengan jumlah suara sah semua parpol yaitu 421.193 suara :

1.Nasdem 20.951 (4,97 persen)
2.PKB 27.414 (6,5 persen)
3.PKS 61.743 (14,65 persen)
4.PDI-P 112.144 (26,62 persen)
5.Golkar 74.536 (17,69 persen)
6.Gerindra 32.703 (7,76 persen)
7.Demokrat 43.665 (10,36 persen)
8.PAN 12.279 (2,91 persen)
9.PPP 12.023 (2,85 persen)
10.Hanura 17.612 (4,18 persen)
14.PBB 3.587 (0,85 persen)
15.PKPI 2.536 (0,6 persen)

[sis/kompas.com] DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About MUSLIMINA

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment