Al-Azhar mengutuk kekerasan terhadap umat Islam di Myanmar


Al-Azhar dengan keras mengecam tindakan brutal dan tidak manusiawi yang dilakukan terhadap Muslim Rohingya di Myanmar, yang melanggar ajaran semua agama.

Dalam sebuah pernyataan, Al Azhar menyerukan kepada masyarakat internasional untuk mengakhiri praktik keji ini dan menekankan perlunya menghentikan pertumpahan darah di Myanmar untuk kepentingan perdamaian dunia, sebagaimana dilansir Egypt Independent, Senin (28/8/2017).

Ribuan orang Rohingya telah berusaha melarikan diri ke Bangladesh karena meningkatnya kekerasan terhadap mereka di negara bagian Rakhine.

(ameera/arrahmah.com DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About Muslimina

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment