Syaikh Barakat: Syaikh Al Azhar Keliru Mengatakan Mursi sebagai “Orang Zhalim”


Syaikh Dr Abdullah Barakat, Dekan Fakultas Dakwah Islamiyah, Universitas Al Azhar menyatakan bahwa DR Mursi merupakan seorang Presiden yang adil, dan tidak boleh bagi pihak manapun keluar membantahnya, sebagaimana yang didakwa oleh Syaikh Al Azhar.

Beliau juga turut menyatakan bahwa Syaikh Al Azhar, Dr Ahmad Ath Thayyib juga telah melakukan kesalahan dan menentukan pendiriannya terhadap Presiden Mesir.

Dr Abdullah Barakat menegaskan dalam ucapannya ketika berorasi di Medan Rab’ah Al Adawiyah, “Tidak boleh menyamakan presiden yang dipilih oleh rakyat, (padahal dia) itu adalah seorang yang adil dan amanah dengan gelaran ‘orang zhalim yang telah terguling’.

Beliau juga turut menyeru seluruh rakyat termasuk Syeikh Al Azhar agar membuat penilaian dan perbandingan antara Mesir sebelum Revolusi 25 Januari 2011 dan 30 Jun 2013 untuk mengetahui perbedaan antara presiden yang dipilih rakyat dan presiden yang ditolak rakyat.(fimadani) DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About MUSLIMINA

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment