Sudah Dianggap seperti Nabi, Jokowi Tak Mau Dikritik


Capres Joko Widodo atau Jokowi yang dianggap media tak salah tetapi di saat pilpres mendapat kritikan dari berbagai pihak mulai panik.

Kader PDIP itu mulai menunjukkan sifat aslinya yang bukan negarawan dan menyalahkan pihak lain.

Demikian dikatakan psikolog dari Universitas Indonesia (UI) Dewi Haroen, Kamis (3/7).

"Dulu Jokowi tekenal dengan rapopo dan ramikir. Dia tidak terlalu peduli dengan kritik. Kini energinya habis untuk meladeni kritik," paparnya.

Dewi mengamati perubahan itu pada pernyataan Jokowi tentang penyerbuan simpatisan PDI Perjuangan ke kantor berita tvOne. Menurutnya, ungkapan yang terkesan memaklumi tindakan anarkis.

"Siapa pun boleh protes, tapi tidak melanggar undang-undang. Ada Bawaslu, KPI, dan Dewan Pers," pungkasnya. (petikan) DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About MUSLIMINA

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment