KH Muhammad Al Khaththath (Mantan Hizbut Tahrir): Golput Haram


Sekretaris Jenderal Forum Umat Islam (FUI) KH Muhammad Al Khaththath mengajak umat Islam yang selama ini golput untuk memperbaiki persepsinya tentang pemilu. Mantan DPP Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) ini juga menjelaskan mengapa golput haram.

Dalam tulisannya berjudul "Memperbaiki Persepsi Umat Islam tentang Pemilu" yang dirilis Suara Islam pada Sabtu (21/12), Al Khaththath terlebih dulu menyebutkan bahwa demokrasi haram karena membuat dan menerapkan hukum buatan manusia. "Namun bila DPR mengundangkan syariah Allah Yang Maha Kuasa, maka saya melihat itu bukan demokrasi, justru itu tuntutan tauhid sesuai penjelasan tafsir QS. At Taubah ayat 31," terang Mantan Pemimpin Umum Majalah Al Wa'ie ini.

Al Khaththath juga mengutip ijtima' ulama di Padang Panjang tahun 2009. Komisi A yang diikuti 114 ulama dari seluruh Indonesia yang dipimpin oleh KH. Ma'ruf Amin menghasilkan rumusan ijtima' tentang penggunaan hak pilih dalam pemilihan umum sebagai berikut: (1) Pemilihan umum dalam pandangan Islam adalah upaya untuk memilih pemimpin atau wakil rakyat yang memenuhi syarat-syarat ideal bagi terwujudnya cita-cita bersama sesuai dengan aspirasi umat dan kepentingan bangsa. (2) Memilih pemimpin (nashbul Imam) dalam Islam adalah kewajiban untuk menegakkan imamah dan imarah dalam kehidupan bersama. (3) Imamah dan imarah dalam Islam menghajatkan syarat-syarat sesuai dengan ketentuan agama agar terwujud kemaslahatan dalam masyarakat. (4) Memilih pemimpin yang beriman dan bertaqwa, jujur (shiddiq), terpercaya (amanah), aktif dan aspiratif (tabligh), mempunya kemampuan (fathonah), dan memperjuangkan kepentingan umat Islam hukumnya adalah wajib. (5) Memilih pemimpin yang tidak memenuhi syarat-syarat sebagaimana disebutkan dalam butir 4 (empat) atau sengaja tidak memilih padahal ada calon yang memenuhi syarat hukumnya adalah haram.

Senada dengan hasil ijtima' tersebut, Al Khaththath menjelaskan haramnya golput.

"Perlu juga diingatkan bahwa sikap golput sebagian umat juga telah memberikan tiket gratis kepada kaum tidak beriman menguasai negeri ini. Bukankah ini haram? Oleh karena itu, mari satukan tekad perbaiki persepsi umat tentang pemilu untuk songsong kemenangan Islam" pungkasnya. [AM/Bersamadakwah] DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About MUSLIMINA

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

1 komentar:

  1. Assalamu 'Alaikum. Para Kyai, Ustadz, da'i & pecinta ilmu
    Kami tawarkan Produk Baru hasil pengembangan kami :

    (JIKA ANDA SANGAT BERMINAT NAMUN RAGU DGN INFO INI KARENA TAKUT PENIPUAN, ANDA BOLEH MEMBAYAR SETELAH ANDA MENERIMA BARANGNYA)

    " MAKTABAH SYAMILAH 57 GB "

    Kini hadir FLASHDISK MAKTABAH SYAMILAH dgn ukuran 57 GB (setelah diinstal) dalam bentuk flashdisk 16 GB
    Dengan kel...ebihan:
    - Transfer data lebih mudah & cepat
    - Versi 3.51 terbaru
    - Ukuran 57 GB (TERBESAR DI DUNIA)
    - Berisi lebih dari 30ribu kitab
    - Kelompok materi mencapai 137 bidang
    - Mudah diinstall
    - Telah melalui proses fahrosah, farz & fahsh
    - Rata-rata sudah dikelompokkan muwafiq & ghoiru muwafiq lil mathbu’
    - Dikelompokkan akidah asyary, salafy, syi'ah dan bantahan-bantahan antara mereka
    - Menu utama quran & tafsiruhu lebih banyak
    - Dilengkapi panduan install, setting arabic, dan video tutorial pengoperasian maktabah Syamilah
    - BONUS : Kamus Arab-Indo dan Munawwir serta software DVD Marji’ Akbar (tandingan syamilah)

    MINAT ?
    Harga & Infaq : RP. 250.000 (gratis bea krm pulau jawa)

    TERSEDIA PULA MAKTABAH SYAMILAH 57 GB DALAM PAKET DVD ( Berisi 5 DVD plus 1 DVD Bonus ) DENGAN HARGA TERJANGKAU. HANYA Rp. 150.000

    Info/pemesanan hub: ABI QORI (Nur Chalim)
    082119653966 / 085724347663 / 08174844161 / 08993400441

    ReplyDelete