Maskapai Syariah: Kursi Pria-Wanita Dipisah dan Tanpa Miras


Sejumlah maskapai penerbangan Arab Saudi berencana memisahkan kursi pria dan wanita dalam penerbangan. Rencana tersebut adalah tindak lanjut dari keluhan banyak penumpang yang tidak menginginkan istri dan putri mereka duduk denga
n pria asing kecuali masih sedarah.

Arab Saudi memang termasuk negara muslim yang menerapkan hukum Islam dengan ketat, setidaknya untuk rakyat sipil. Contohnya sebelum pesawat lepas landas, penumpang diajak untuk berdoa bahkan dalam kabin pesawatterdapat ruangan untuk melaksanakan sholat.

Mengenai makanan dan minuman, tidak ada minuman keras pastinya, dan dijamin halal serta media hiburan di dalamnya jauh dari unsur konten kurang senonoh.(fakta)

DVD MURATTAL
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment